JENIS RUJAK KHAS BALI

Hallo kawan...
Disini aku mau ngebahas tentang jenis-jenis rujak yang ada di Bali.
Di Bali rujak identik dengan pedasnya yang SUPER pedas dan membuat orang ketagihan.
Sekarang aku mau bahas
DISIMAK YAA

1. RUJAK KUAH PINDANG
Rujak kuah pindang adalah kombinasi dari beberapa buah seperti Timur, nanas, mangga, jambu, pepaya, kedongdong, Bengkulu dan buah segar lainnya dengan bumbu rujak gula pedas yang berisi rebusan kuah dari pindang. Dan jadilah rujak kuah pindang yang menggiurkan lidah.

2. RUJAK COLEK GULA MERAH DAN GULA PASIR
Rujak colek adalah kombinasi dari buah-buah yang dipotong agak besar dan diberi bumbu seperti bumbu gula merah ataupun bumbu gula pasir tetapi rujak ini antara bumbu dan buahnya tidak dicampur.  Rujak ini dimakan dengan cara buahnya dicocol/dicolek ke bumbunya.

3. RUJAK CUKA
Rujak cuka adalah kombinasi dari buah-buah segar yang berisi ubi ungu yang diiris kecil dicampur dengan bumbu rujak gula, air cuka dan diatas rujaknya diberi kacang. Untuk pedasnya bisa diatur sesuai selera masing masing.


Sekian blog ku yaaa
Kali ada yang kurang berkenan mohon maaf.
TERIMAKASIH...



Komentar

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

3 JAJANAN KHAS BALI

3 MAKANAN KHAS BALI